Suaramerdeka-banyumas.com- Google Doodle hari ini 8 Maret 2023 merayakan Hari Perempuan Internasional 2023 atau International Women Day.
Adapun dalam sejarah Hari Perempuan Internasional pertama kali dirayakan pada tanggal 28 Februari 1909 di New York dan diselenggarakan oleh Partai Sosialis Amerika.
Dalam tampilan google doodle hari ini terlihat bagiamana sosok-sosok perempuan dengan dominan warga ungu tua dan muda terlihat sedang berperan dalam sektor publik dan juga privat atau rumah tangga.
Baca Juga: KPK Bentuk Tim Gabungan Telusuri Kejanggalan Harta Rarael Alun Trisambodo
Google doodle hari ini memperlihatkan bagaimana perempuan punya peran besar di berbagai ranah privat dan publik mulai dari mengurus anak hingga meniti karier cemerlang di dunia kesehatan, politik, ekonomi dan lainnya.
Selain laki-laki, perempuan juga berhak menjadi pemimpin sebagaimana karakter kuat perempuan dalam menggapai cita-citanya.
Dalam sejarahnya pada tanggal 8 Maret ini pula yang membuat Tsar Rsia turut memberikan hak pilih pada perempuan.
Baca Juga: Renungan Harian Katolik Rabu 8 Maret 2023, Belajar Menjadi Abdi yang Rendah Hati
Di tahun 1975 PBB pertama kali memperingati Hari Perempuan Internasional.
Ternyata selain hari Perempuan Internasional, 8 Maret juga diperingati sebagai Hari Tanpa Merokok Sedunia atau World No Smoking Day.***
Artikel Terkait
14 September, Pahlawan Perempuan Rasuna Said Lahir, Jadi Google Doodle Juga
Tempe Mendoan Jadi Google Doodle Hari Ini
Jadi Tema Google Doodle, Ternyata Hari Ini Sangat Bersejarah Bagi Tempe Mendoan
Penulis Gurindam 12, Raja Ali Haji jadi Tema Google Doodle Hari ini
Google Doodle Hari ini, Merayakan Angklung
Google Doodle Hari ini Meriahkan FIFA World Cup Qatar, Tinggal Klik Jadwal Piala Dunia 2022 Langsung Keluar
Google Doodle hari ini Rayakan Ultah ke-77 Donald Pandiangan, Profil Legenda Robin Hood of Indonesia
Google Doodle Rayakan Pergantian Tahun 2022 Menuju 2023
Google Doodle Hari Ini Merayakan Tahun Baru Imlek
Google Doodle Hari Ini Mengenang Didi Kempot, Pencipta Lebih dari 700 Lagu Campursari dan Keroncong Dangdut