Ini Sosok Fedora Fidela, Finalis Beauty Muslimah Indonesia 2023 Asal Purbalingga

- Selasa, 31 Januari 2023 | 11:26 WIB
BERPOSE: Fedora Fidela, finalis Beauty Muslimah Indonesia berpose dengan Bupati Purbalingga, Dyah Hayuning Pratiwi, baru-baru ini. (SMBanyumas/istimewa)
BERPOSE: Fedora Fidela, finalis Beauty Muslimah Indonesia berpose dengan Bupati Purbalingga, Dyah Hayuning Pratiwi, baru-baru ini. (SMBanyumas/istimewa)

Melalui akun Instagram, Fedora mengucapkan terima kasih atas dukungan yang diperoleh.

"Terima kasih Ibu Dyah selaku Bupati Purbalingga atas doa dan dukungannya untuk saya di Beauty Muslimah Indonesia," tulisnya di snapgram.

Ajang Beauty Muslimah Indonesia akan berlangsung Gedung Auditorium Sarsito Mangoenkoesoemo, Surakarta 12 Februari 2023. (MG05)***

Halaman:

Editor: Nugroho Pandhu Sukmono

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X