PURWOKERTO, suaramerdeka-banyumas.com - tayang tanggal 17 November 2022 di bioskop, film Sri Asih sangat dinanti para pecinta film Indonesia.
Seperti diketahui, film sempat mengalami penundaan tayang pada 6 Oktober 2022 lalu karena beberapa hal.
Karakter Sri Asih ini pun sebenarnya sudah pernah muncul dalam film Gundala yang tayang pada tahun 2019 lalu.
Sri Asih sendiri menceritakan tentang Alana (diperankan oleh Pevita Pearce), seorang perempuan yang mudah marah.
Baca Juga: Teaser Trailer Sri Asih Telah Rilis, Akan Tayang di Bioskop 6 Oktober 2022, Berikut Para Pemainnya
Alana berpisah dengan kedua orangtuanya karena dirinya lahir disaat sedang terjadi letusan gunung berapi.
Lalu Alana diadopsi oleh seorang wanita yang kaya raya.
Seiring bertambahnya usia, Alana menjadi orang yang sulit untuk mengendalikan emosinya
dan memiliki fisik yang semakin kuat melebihi manusia normal.
Alana pun mulai menyadari bahwa dirinya bukan manusia biasa, melainkan reinkarnasi dari Dewi Asih yang memiliki kekuatan super untuk melindungi orang-orang.
Baca Juga: Usai Dimake Up Philipe Karunia, Netizen: Cantik itu relatif, tapi kalo Dian Sastro itu mutlak!
Selain sinopsis singkat itu, ada tiga fakta menarik dari film Sri Asih yang perlu kamu ketahui:
1. Superhero Perempuan Pertama Indonesia
Sri Asih/Alana merupakan karakter superhero perempuan pertama di Indonesia.
Karakter ini muncul pertama kali dalam cerita bergambar karangan bapak komik Indonesia, RA Kosasih.
Artikel Terkait
Tyroe Muhafidin, Aktor Film The Rings of Power 'Jebule' Blasteran Australia-Brebes, Netizen Bumiayu Heboh!
Ini Profil Tyroe Muhafidin Aktor Rings of Power yang Punya Ayah Asal Brebes
God Bless Tuntas Obati Kerinduan Pecinta Rock Banyumas
Bikin Konten Prank KDRT, Baim Paula Dikecam Habis Netizen
Netizen Jijik Lihat Video Viral Aksi Penyanyi Pamungkas Dinilai Tak Senonoh di Panggung
Hotma Sitompul Dorong Kasus KDRT Rizky Billar dan Lesti Kejora Selesai Damai
Jadwal Film Bioskop Yang Lagi Diputar di Rajawali Cinema Purwokerto, Ada Black Adam, Inang
Hari Santri, CLC Purbalingga Putar Film "Pesantren" di Ponpes
Jadwal Film Bioskop yang Diputar di Rajawali Cinema Purwokerto, Ada Black Adam, Inang, Pamali...
Konser NCT 127 Tetap Digelar, Usai Lokasi Dinyatakan Aman